Workshop Pembekalan Kinerja Departemen & Prodi Manajemen

Seperti telah diketahui bersama posisi subyek disiplin Bisnis dan Manajemen di QS WUR tahun 2020 mengalami peningkatan 50 poin, menjadi peringkat dunia 400-451 serta peringkat nasional 3. Untuk itu, Departemen Manajemen FEB Unair, mengundang Dr. Dian Ekowati selaku Ketua BPP Unair, untuk mendiskusikan mengenai metode, hasil capaian dan strategi mempertahankan dan meningkatkan ranking QS WUR.

 

Workshop Pembekalan Kinerja Departemen Prodi Manajemen 2

 

Acara yang dihadiri seluruh jajaran Departemen dan Program Studi Manajemen FEB Unair tersebut berjalan selama 2 jam secara interaktif, memberikan bekal dan inspirasi bagi Departemen Manajemen dalam berkreasi membuat program dan aktivitas di tahun 2021 ini dan tahun mendatang.
Bismillah.

Hits 13259

Lates NEWS

Rapat Kerja Departemen Manajemen FEB Unair 2021
Diselenggarakan di Hotel Bumi Surabaya pada hari Sabtu dan Minggu, 4-5 Desember 2021, Rapat Kerja Departemen Manajemen FEB Universitas Airlangga terse ...
PRT Leader untuk ABEST21
Kepercayaan lembaga internasional ABEST21 kepada FEB Unair kembali diberikan. Dr. Gancar C. Premananto, MSi. CDM., CMA., CBNLP. kembali dipercaya seba ...
International Lecturer Series:  Adapting Strategy Dealing with Pandemic, Bersama Assoc. Prof. Datin Dr. Nor Liza Abdullah dari Universiti Kebangsaan Ma
International Lecturer Series: Adapting Strategy Dealing with Pandemic, Bersama Assoc. Prof. Datin Dr. Nor Liza Abdullah dari Universiti Kebangsaa ...
International Lecturer Series: Charitable Advertising during Covid-19
Selama pandemi COVID 19, lingkungan bisnis mengalami banyak perubahan. Sebagai upaya memberikan pengetahuan tambahan terkait perkembangan ilmu manajem ...
no-image
Berkaitan dengan Dies Natalis FEB Unair ke 60, salah satu penghargaan adalah untuk Mata Kuliah yang jumlahnya ratusan. Observasi penilaian dilihat ber ...